Hasil Kerja Siswa Tentang Persegi bangun datar

Hasil Kerja Siswa, *Sejarah persegi=

•Sejarah bangun datar sudah berkembang sejak lama. Dahulu orang menggunakan bangun datar segitiga untuk membantu pengukuran. Dan seterusnya sampai ditemukan bangun segi empat yang banyak jenisnya tergantung pada sifatnya.

•Penemu persegi=Patrik geometrin

  • Ciri”/sifat persegi=

•Persegi

4 sisi yang sama panjang.

Memiliki 4 sudut sebesar 90 derajat.

4 sumbu simetri putar dan lipat.

*Rumus persegi=
•L=s×s
•K=4×s
•S=√L
•S=k:4

*Rumus persegi =

*Ket=
•L=luas persegi
•K=keliling persegi
•S=sisi persegi

*Contoh dalam kehidupan sehari-hari persegi=

Lihat Juga Hasil Kerja Siswa : Panduan Penguatan Profil Pelajar Pancasila

•Contoh dalam kehidupan sehari hari persegi adalah bantal sofa, roti tawar, kertas origami, papan catur, lantai keramik. dan perangko

Contoh soal dan jawaban persegi =

  1. Sebuah persegi memiliki keliling 80 cm, maka sisi dari persegi tersebut adalah :
    a. 15 cm
    b. 18 cm
    c. 20 cm
    d. 25 cm

Pembahasan:
s = K : 4
s = 80 : 4
s = 20 cm

Jawaban: c

  1. Diketahui luas sebuah persegi adalah 81 cm², maka ukuran sisi persegi tersebut adalah :
    a. 8 cm
    b. 9 cm
    c. 10 cm
    d. 11 cm

Lihat Juga: Skala, Perbandingan Senilai dan Perbandingan Berbalik NIlai Conto

Pembahasan:
s = √ L
s = √ 81
s = 9 cm

Jawaban: b

  1. Diketahui sisi persegi adalah 5 cm, maka luas persegi tersebut adalah :
    a. 20 cm²
    b. 25 cm²
    c. 30 cm²
    d. 50 cm²

Pembahasan:
L = s × s
L = 5 × 5
L = 25 cm²

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *