Cerita progres 1 kelompok persamaan linear : Disaat itu pak dom membagikan materi sebanyak 6 bab yaitu: persamaan linear,aljabar, menggunakan data, bangun ruang, bangun datar,berbalik nilai,pak dom menyuruh kami memilih siapa saja yang akan menjadi kordinator atau ketua kelompok, dan teman-teman saya memilih terlebih dahulu sebagai kordinator.Dan setelah selesai memilih kordinator pak dom menyuruh semua para kordinator keluar untuk diskusi buat memilih siapa saja yang memakai materi-materi tersebut, disaat diskusi tersebut kami sempat hampir berebutan hanya karena materi aljabar.Setelah kami selesai berdiskusi kami masuk kembali ke kelas dan saya memilih materi persamaan linear setelah memilih materi masing-masing kami memilih anggota kami dan saya memilih Zaenudin, Rizki Achmad, Maharani,Putri Kirana,Julian.Setelah memilih anggota saya dan anggota saya pergi ke taman belakang sekolah dan kami membagikan tugas-tugas yang akan dilakukan dan kami sudah membagikan tugas-tugas nya kami melakukan apa yang harus kami lakukan kami mengerjakan nya sampai waktunya masuk ke kelas.
Kami kerja kelompok di sekolah dari pukul 10.00 sampai bunyi bel masuk disaat kerja kelompok itu tidak semua anggota saya yang datang jadi yang melakukan nya hanya beberapa orang saja dan kami mengerjakan projects sampai selesai.