hoby dan minat saya

hai, perkenalankan nama saya Ria Rahmadani Agustina

kelas:7.3

saya sekolah di smp 51 negri Batam

saya hoby sekali karate,membaca buku,dan menggambar

Di sekolah saya dan eskul karate dan saya mengikuti nya,setap sabtu dan minggu adalah jadwal saya karate,saya selalu latihan.Mesti… kalian pikir karate hanya untuk bela diri saja tapi itu semua salah,karena karate tak sepenuhnya tentang bela diri masi banyak ilmu karate tersebut bukan hanya bela diri saja… Tak gampang untuk mencapai ilmu karate. Dan tak gampang juga untuk mengejar sabuk yang kita inginkan karena semua butuh usaha, berjuang,dan latihan yang penuh,karena yang di butuhkan di karate ini adalah usaha,ke jujuran,dan penguasaan diri.

Nah,selain hoby saya karate saya juga hoby membaca buku,buku yang saya suka baca adalah tentang legenda, budaya,dan komik wah…saya sangat suka tuh baca-baca itu semua. Tetapi saya tidak bisa membaca itu semua di karenakan saya sibuk mengerjakan tugas dan pr-pr yang di berikan,saya juga harus baca buku pelajaran untuk materi yang akan datang esok bahkan di sekolah pun saya tidak membaca nya karena setiap jam istirahat mesti sangat berisik dan saya merasa terganggu tetapi saya pikir-pikir semua anak-anak mempunyai hak untuk bermain.

Yaps, selain saya hoby karate dan membaca buku saya juga hoby sekali dengan menggambar, dari kecil saya suka menggambar bahkan sampai teman-teman saya heran,karena saya sehoby itu sama menggambar yaaa…. Sampai sekarang masih suka.

Minat saya tentang karate adalah supaya bisa mencapai prestasi, membanggakan orang tua,dan bisa mencapai ilmu yang lebih dan juga bisa menguasai diri.

Minat saya tentang membaca buku adalah saya ingin menguasai waktu-waktu yang ada di jam,saya ingin menghabiskan waktu hanya untuk membaca buku yang saya mau.

Minat saya tentang menggambar adalah saya ingin menjadi penggambar internasional yang terkenal di masyarakat-masyarakat supaya saya bisa mengharumkan sekolah saya dan nama kedua orang tua saya.

Sekian dari saya terimakasih, jika ada kesalahan di saat saya menulis saya mohon maaf sebesar-besarnya.

See you later Babay

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *